Indonesia Adalah Bahasa Kami
Kita sebagai warga indonesia yang baik pernah terpikir kah dari mana asal bahasa indonesia atau mungkin sejarah perkembangannya sendiri. Dijaman global ini banyak sekali kata kata baru mungkin bisa disebut bahasa gaul mungkin.
Diblog kali saya akan membahas sejarah dan juga perkembangan bahasa yang kita pakai sehari hari dan juga mungkin ada dipelajaran segala tingkatan tanpa terkecuali saya yang kuliah ini.mari kita bahas sejarahnya secara singkat terlebih dahulu.
Sejarah Indonesia
bahasa Indonesia adalah salah satu dari banyakragam bahasa Melayu.Dasar yang dipakai adalah bahasa Melayu Riau(wilayah Kepulauan Riau sekarang) dari abad ke-19. Dalam perkembangannya ia mengalami perubahan akibat penggunaanya sebagai bahasa kerja di lingkungan administrasi kolonial dan berbagai proses pembakuan sejak awal abad ke-20. Penamaan "Bahasa Indonesia" diawali sejak dicanangkannya Sumpah Pemuda, 28 Oktober 1928, untuk menghindari kesan "imperialisme bahasa" apabila nama bahasa Melayu tetap digunakan.Proses ini menyebabkan berbedanya Bahasa Indonesia saat ini dari varian bahasa Melayu yang digunakan di Riau maupun Semenanjung Malaya. Hingga saat ini, Bahasa Indonesia merupakan bahasa yang hidup, yang terus menghasilkan kata-kata baru, baik melalui penciptaan maupun penyerapan dari bahasa daerah dan bahasa asing.
sumber : wikipedia.com
bisa dilihat banyak sekali bangsa dan juga suku yang ada diindonesia dari mulai padang,batak,madura dan lain lain yang masih banyak lagi yang tidak bisa disebutkan satu persatu.secara singkat dituturkan dalam wikipedia bahasa indonesia sendiri diresmikan pada saat sumpah pemuda 28 oktober 1928. tapi apakah sampai saat ini banyak orang yang tidak bisa menghargai bahasa sendiri.mereka lebih suka memakai bahasa asing.memang tidak salah menggunakan bahasa tapi apakah kita tidak bangga menggunakan bahasa sendiri yaitu bahasa indonesia?
selain itu bahasa indonesia memiliki bahasa yang banyak juga mengambil bahasa serapan seperti ekspor,import,eksekusi dan lain lain
bisa kita lihat didalam bagan yang diambildari wikipedia ini banyak sekali bahasa yang kita serap kemudia kita ubah menjadi bahasa indonesia.apa kita tidak bangga akan hal tersebut.
dengan menggunakan bahasa indonesia yang baik dan benar sama saja kita melestarikan apa yang telah ditinggalkan pahlawan kita lalu juga menggunakan bahasa indonesia menunjukkan kita bangga dengan bahasa yang kita gunakan sehari hari ini.
banggalah dengan bahasa sehari hari kita ini itu cukup untuk menunjukkan pencitraan bangsa kita sendiri.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar